Posted by : Unknown
Senin, 04 November 2013
Ok Pada kesempatan kali Ini Saya akan Sedikit Membahas Sebuah Anime Harem yang cukup terkenal diantara Para Jones anime yaitu Infinite Stratos
Kisahnya ada seorang anak laki-laki bernama Orimura Ichika yang secara tidak Sengaja menyentuh sebuah IS "Infinite Stratos" dan dapat membuatnya bergerak . hal ini tentulah membuat para pengawas terkejut sebab selama ini IS hanya dapat di gerakkan oleh wanita saja.Orimura pun menjadi bahan pembicaraan , Oleh karena itu Orimura pun masuk ke IS Academy dimana setiap orang yang mahir menggunakan IS belajar di sana. dan so pasti murid ama gurunya cewek semua ~('3')~
Character :
1. Orimura Ichika
Adalah satu-satunya laki-laki yang dapat menggunakan Is . Ichika berkepribadian baik , menyenangkan , dan suka menolong namun sayangnya ia tidak dapat meprilakukan wanita dengan baik . oleh karena itu cewek-cewek yang dekat dengan ichika suka kecewa dengan sikapnya itu.
2.Shinonono Houki
Merupakan teman masa kecilnya ichika . berprilaku agak sedikit tomboy dikarenakan dahulu ia pernah perlatih didojo bersama ichika. Ia adalah orang yang paling dekat dengan ichika . dan orang pertama yang memiliki IS generasi keempat didunia.
3.Cecilia Alcott
Ia adalah seorang anak yang memiliki IS pribadi serta merupakan wakil negara Inggris. Pada awalnya ia sangat membenci Ichika Namun setelah ia melihat kemampuan ichika pada first battlenya ia menjadi jatuh cinta pada ichika . ia adalah petarumg tipe jarak jauh.
4.Lingyin Huang
4.Charles Dunoa / Charlotte Dunois
Pertama kali masuk Is Academy sebagai laki-laki bernama Charles Dunoa. Ia bertugas mengambil data data Orimura.Namun ia akhirnya menyadari dan mengaku pada ichika setelah pertarungan dengan Laura Bodewig ia akhirnya mengaku sebagai seorang permpuan bernama Charlotte Dunoa ke pada teman-temannya. iya memiliki Is pribadi dengan tipe bertarung Jarak Jauh.
6.Laura Bodewig
pada awalnya ia kembali hanya untuk mengambil kembali pelatihnya pada saat di Jerman yaitu Chifuyu Orimuka yang merupakan kakak Ichika. pada awalnya memiliki sikap sombong dan acuh . namun setelah diselamatkan Ichika ia menjadi lebih agresif terhadap ichika dan menjadi agak pemalu.
Cerita :
Secara garis besar Anime ini bergenre romance , harem , mecha dan action . namun untuk dari segi romance dan action kita tidak dapat berharap banyak karena battlenya hanya sedikit . namun perpaduan 3D pada Is-nya memberikan kesan yang sedikit wow saat sedang menontonnya.Untuk segi fanservice anime ini juga memiliki banyak fanservice namun terletak pada tempat yang semestinya sehingga tidak mengganggu saat melihat jalan ceritanya.
Ok demikian sedikit Ulasan saya.Bagi para penggemar jangan pada marah ya . sebab anime ini saya Review hanya berdasarkan pendapat pribadi tanpa ada keterlibatan orang lain . akhir kata saya ucapkan salam ~('3')~